Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Sekilas Info: PCX 160 4 Katup Sudah Hadir, Tampilan Lebih Keren.

Akriko.com - Halo brosis jumpa lagi dengan saya, kali ini saya akan memberikan sekilas info tentang produk Honda Jepang yang beberapa hari lalu sudah merilis satu matic mereka yakni Honda PCX160 yang memang benar baru.
Mengusung mesin yang benar-benar berbeda, all new Engine ini Sudah dibekali konfigurasi 4 katup dengan kubikasi resmi 156cc. Mesin baru mampu memuntahkan tenaga hingga 15,8 PS pada kisaran 8500 RPM serta torsi di angka 15 nm pada putaran 6500 RPM.

Honda PCX160 dilengkapi fitur selectable Torque Control (traksi kontril) yang akan mencegah ban Spin. Tidak hanya itu untuk menjamin kenyamanan Honda juga memberikan tangki BBM yang sangat besar di kelasnya yakni 8,1 liter termasuk kapasitas bagasi yang mencapai 30 liter.

Selain itu ada juga USB charger yang dipasang yang sudah mengadopsi tipe fast charging USB type C socket. Smartkey pastinya menjadi wajib untuk menjadi standar keamanan yang diberikan Honda pada New PCX 160 termasuk hadirnya Hazard sebagai lampu emergency.

Nah berikut ini tampilan dari New PCX160
Kriana
Kriana Saya hanya orang yang menyempatkan diri untuk menulis tentang apa saja ketika saya sempat menulis, untuk diri sendiri maupun informasi untuk orang lain

Posting Komentar untuk "Sekilas Info: PCX 160 4 Katup Sudah Hadir, Tampilan Lebih Keren."