Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

New Yamaha Mio Fino 125 Blue Core

Seperti kabar yang berhembus beberapa minggu terakhir, bahwa pihak Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) akan mengeluarkan produk terbaru mereka yakni pada segmen motor matic dimana ada penyegaran dari salah satu produk matic retro mereka yakni Yamaha Mio Fino. Yamaha Mio Fino kali ini merupakan generasi ketiga dari Mio Fino, yakni New Fino 125 Blue Core yang Irit, Halus, Nyaman. Kapasitas mesinnya lebih besar, 125 cc tapi irit 50 % (dibandingkan Fino karburator) karena adanya teknologi Blue Core dan lebih irit lagi dengan Eco Indicator.

New Fino 125 Blue Core hadir persembahan dari 6 wanita desainer internal Yamaha, dengan karakter yang berbeda-beda dari masing desainer dan disatukan semua ide-ide muncullah New Yamaha Mio Fino 125 Blue Core persembahan dari wanita untuk wanita. Diresmikan di Cikapundung kota bandung dengan konsep mini runway fashion di catwalk.

New Yamaha Mio Fino 125 Blue Core ini hadir dalam beberapa pilihan warna, sesuai dengan karakter masing-masing yang memakai Mio Fino 125 Blue Core. Dari segi harga YIMM membanderol Fino 125 Blue Core model atau tipe Premium (Elegant) dan Sporty dijual dengan harga Rp 16.250.000 on the road Jakarta.

Berikut adalah beberapa pilihan warna yang disediakan oleh pihak YIMM:

New Fino 125 Blue Core Elegant stylish mempunyai tiga warna:

1. White Cappuccino (putih)


2. Red Berry Late (merah)


3. Black Espresso (hitam)



4. Sportif Noir (hitam)


5. Esprit Blue (biru)


6. Actif Rouge (merah)


Nah itulah beberapa pilihan warna dari New Yamaha Fino 125 Blue Core, semoga bermnanfaat.

Berikut adalah spesifikasi dan harga New Mio Fino 125 Blue Core 2016

Identitas
Tanggal Rilis 9-Jan-16
Dibuat di Indonesia
Manufactur PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing
Dimensi
P x L x T 1.870 x 700 x1.066 mm
Tinggi Jok 745 mm
Jarak terendah ke tanah 135 mm
Berat isi 98 Kg
Kapasitas Tanki 4,2 Liter
Mesin
Kapasitas 125 cc
Jumlah Silinder Tunggal
Jumlah Camshalft Single (SOHC)
Sistem Bahan Bakar Injeksi, Bluecore
Sistem Pendingin Udara (Air Coolded)
Sistem Starter Pedal & Elektrik
Sistem Pelumasan Kering
Daya Maksimum 7,0 kW / 8.000 rpm
Torsi Maksimum 9,6 Nm / 5.500 rpm
Perbandingan Kompresi 9,5 : 1
Diameter x Langkah 52,4 x 57,9 mm
Transmisi Otomatis, V-Belt
Tipe Kopling Cetrifugal Automatic
Sasis
Tipe Underbone
Suspensi Depan Teleskopik
Suspensi Belakang Unit Swing
Ukuran Ban Depan 70/90-14M/C (34P)
Ukuran Ban Belakang 80/90-14M/C (40P)
Tipe Rem Depan Cakram piston ganda
Tipe Rem Belakang Tromol (Drum Brake)
Kelistrikan
Baterai GTZ4V / YTZ4V
Tipe Busi NGK / RC6HSA
Harga
Baru (All variant) Rp 16.250.000 OTR Jakarta
Kriana
Kriana Saya hanya orang yang menyempatkan diri untuk menulis tentang apa saja ketika saya sempat menulis, untuk diri sendiri maupun informasi untuk orang lain

Posting Komentar untuk "New Yamaha Mio Fino 125 Blue Core"